Terbaru 2023, Nih Cara Cek IMEI iPhone yang Mudah dan Praktis

Read Time:1 Minute, 32 Second

IMEI adalah serangkaian nomor yang biasanya tertera pada boks gadget, salah satunya pada iPhone dan perangkat Apple lainnya. Mungkin bagi sebagian orang, IMEI dianggap sekadar nomor biasa, karena memang di sana tidak dijelaskan secara rinci apa fungsinya.

Singkatan dari, “International Mobile Equipment Identity”, IMEI merupakan nomor unik untuk identifikasi sebuah gadget. Dengan kata lainnya, IMEI menjadi kode produksi yang membedakan perangkat satu dengan lainnya. Berikut akan kami rangkumkan kepada Anda tentang cara cek IMEI iPhone yang mudah. Ini bisa menjadi solusi untuk mengetahui keaslian dari iPhone yang Anda beli. andara99

Cara Cek IMEI iPhone yang Mudah dan Praktis

Lewat Sistem di Pengaturan

Buat Anda yang tidak ingin kerepotan jika harus mencari boks yang entah ada di mana keberadaannya, maka Anda bisa langsung mengikuti cara cek IMEI iPhone lewat menu pengaturan. Caranya mudah sekali, yaitu dengan masuk ke menu Setting – General – About. Dari sinilah ada spesifikasi gadget secara lengkap dan terperinci, termasuk nomor IMEI.

Lewat Belakang iPhone

Khususnya buat Anda yang memiliki iPhone dengan tipe 5, 5C, 5S, 6 dan 6+, maka Anda bisa banget cek IMEI dengan mudah lewat bagian belakang. Nomor IMEI ini biasanya akan diukur di bagian bawah, tepatnya di dekat dengan tulisan iPhone.

Lewat Slot SIM Card

Alternatif lainnya untuk cara mudah mengecek nomor IMEI di iPhone adalah pada bagian dalam slot untuk SIM card Anda. Pertama, Anda harus terlebih dahulu keluarkannya, dan pada bagian atasnya Anda dapat melihat nomor IMEI atau MEID. Tetapi, ini hanya berlaku pada model tertentu saja, ya.

Lewat Kode Dial

Cara yang berikut ini bisa banget dilakukan di semua jenis smartphone, tak terkecuali iPhone. Caranya mudah dan sederhana, Anda hanya perlu masuk ke menu Telepon dan mengetikkan kode dial berikut, *#06#. Maka secara otomatis perangkat Anda akan tampilkan nomor IMEI-mu.

Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang cara cek IMEI iPhone yang mudah dan praktis. Semoga bermanfaat.

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous post Ini Dia APK Esensial Untuk PC Windows Gratis dan Handal yang Wajib Diinstall
Next post Cara Menghapus Akun Tinder APK Sementara dan Permanen dengan Mudah