bonus new member – Apa beda Free Fire Max dan Free Fire biasa ? Tidak perlu bingung karena game FF ini bisa dengan mudah untuk dibedakan.
Free Fire Max ternyata berbeda dari Free Fire versi aslinya. Perbedaan akan terlihat semakin jelas ketika kamu membuka google play store.
Ada dua versi aplikasi berbeda di play store, jadi memang agak membingungkan buat yang baru pertama kali mendengarnya.
Sekedar informasi, Free Fire tanpa tambahan kata MAX sudah hadir terlebih dahulu ke publik. Dan setelah itu free fire yang versi max hadir dengan menggunakan aplikasi terpisah serta server yang terpisah pula.
Lantas apa maksud dari penamaan yang mirip ini sehingga bisa membingungkan banyak orang ? Untuk lebih jelasnya bisa simak ulasan lengkap berikut ini.
Beda Free Fire Max dan Free Fire biasa
Penamaan yang dibuat mirip ini ternyata tidak berhubungan langsung antara satu dengan lainnya. Dengan kata lain kehadiran free fire max sama sekali bukanlah penerus dari free fire versi lama.
Para pemain yang mulai merasa bosan dan ingin merasakan pengalaman yang lebih baru maka bisa mencoba free fire max.
Sesuai dengan namanya yaitu menggunakan kata Max di bagian akhir, ini artinya ada tambahan khusus yang tidak ada di free fire biasa.
Perbedaan yang paling mencolok ada di sisi grafiknya yang dimana versi max sudah tampil lebih detail dari yang versi biasa.
Versi yang ff max sangat cocok untuk anda yang telah memiliki smartphone dengan spesifikasi mumpuni. Sebab sudah menjadi hal yang umum semakin detail grafiknya maka butuh spesifikasi hardware yang lebih tinggi.
Free Fire Max sangat menjual soal kualitas grafik. Mulai dari karakter yang tampil lebih menarik hingga background yang dibuat lebih detail.
Tidak hanya itu saja, selain soal grafik yang lebih terlihat bagus. Ada mode baru di free fire max seperti craftland yang tidak ada di mode ff biasa.
Uniknya meskipun Free Fire Max dan Free Fire biasa berbeda masih bisa menggunakan akun yang sama.
sumber slot depo 10k
Average Rating